CANIAGO, MUNAWATI (2019) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR TEKSTIL DAN GARMEN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PASIR PENGARAIAN.
Text
cover.pdf Download (458kB) |
|
Text
bab 1-3.pdf Download (267kB) |
|
Text
bab 4-5.pdf Restricted to Repository staff only Download (386kB) | Request a copy |
Abstract
Manajemen laba merupakan suatu tindakan manajer untuk memilih kebijakan akuntansi atau tindakan yang mempengaruhi laba dalam rangka mencapai tujuan tertentu dalam pelaporan laba. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh leverage, ukuran perusahaan dan profitabilitas terhadap manajemen laba pada sub sektor tekstil dan garmen yang terdaftar di bei periode 2013-2017. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan sub sektor tekstil dan garmen yang terdaftar di bei periode 2013- 2017. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dengan kriteria yang telah ditentukan. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 5 perusahaan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel leverage, ukuran perusahaan dan profitabilitas tidak memiliki berpengaruh yang signifikan terhadap manajemen laba baik secara parsial maupun secara simultan.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | manajemen laba, leverage , ukuran perusahaan, dan profitabilitas |
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email info.pustakaupp@gmail.com |
Date Deposited: | 19 Sep 2022 07:15 |
Last Modified: | 19 Sep 2022 07:15 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1382 |
Actions (login required)
View Item |