DEWI HARMILAWATI, - (2019) PENGARUH KARAKTERISTIK INDIVIDU DAN DESAIN TERHADAP KEPUTUSAN SEWA EVENT ORGANIZER SEKAR KEDATHON (Studi Pada Masyarakat Desa Pasir Agung). ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, Universitas Pasir Pengaraian.
Text
Tabel 1.pdf Download (805kB) |
|
Text
Tabel 2.pdf Download (519kB) |
|
Text
Tabel 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (539kB) |
Abstract
Dewi Harmilawati. 1525025. 2019. Pengaruh Karakteristik Individu Dan Desain Terhadap Keputusan Sewa Event Organizer Sekar Kedathon (Studi Pada Masyarakat Desa Pasir Agung). Pembimbing Utama : (Purwantoro, SE, M.Si), dan Pembimbing Kedua : (Andi Afrizal, SE, M.Si, Ak, CA). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakteristik individu dan desain terhadap keputusan sewa Event Organizer Sekar Kedathon studi pada Masyarakat Desa Pasir Agung. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif. Populasi dari penelitian ini adalah Masyarakat Desa Pasir Agung yang menyewa Event Organizer Sekar Kedathon. Metode penarikan sampel dengan mengunakan snowball sampling. teknik analisis yang digunakan yaitu analisis regresi berganda dengan mengunakan program SPSS. Hasil pengujian secara parsial adalah variabel karakteristik individu memiliki sebesar 1,294 yang berarti lebih kecil dibandingkan dengan iv sebesar 2,04841 dan nilai Sig sebesar 0,206 yang berarti lebih besar dibandingkan dengan tingkat signifikan sebesar 0.05. Maka dapat disimpulkan bahwa Ha ditolak yang menunjukkan bahwa karakteristik individu bukan merupakan faktor yang mempengaruhi keputusan sewa. Dan variabel desain memiliki nilai sebesar 0,900 yang berarti lebih kecil dibandingkan dengan sebesar 2,04841 dan nilai Sig sebesar 0,376 yang berarti lebih besar dibandingkan dengan tingkat signifikan sebesar 0,05. Maka dapat disimpulkan bahwa Ha ditolak yang menunjukkan bahwa desain bukan merupakan faktor yang mempengaruhi keputusan sewa. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pada pengujian secara simultan variabel karakteristik individu dan desain berpengaruh secara bersama-sama terhadap keputusan sewa Event Organizer Sekar Kedathon. Diperoleh nilai sebesar 6,611 dan nilai Sig. pada tabel anova sebesar 0,00 . Nilai tersebut kita bandingkan dengan yang sudah dihitung yaitu sebesar 3,33 terlihat bahwa nilai lebih besar dari nilai yang artinya Ha atau hipotesis alternatif yang digunakan diterima. Kemudian cara kedua yakni membandingkan nilai sig. pada tabel anova dengan nilai signifikan yaitu 0,05 dapat dilihat bahwa nilai sig. pada tabel anova memiliki nilai yang lebih kecil dibandingkan nilai signifikan yang telah ditetapkan yakni 0,05 dari hasil sig. tersebut dapat diartikan bahwa hipotesis alternatif diterima. Kata Kunci : karakteristik individu, desain, keputusan sewa
Item Type: | Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined]) |
---|---|
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 300 Ilmu Sosial Dewey decimal Classification Subject Areas > 300 Ilmu Sosial |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with username FEKON |
Date Deposited: | 27 Nov 2019 06:17 |
Last Modified: | 27 Nov 2019 06:17 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/72 |
Actions (login required)
View Item |