AFRIYANDI, - (2020) ANALISIS PENYARINGAN AIR GAMBUT MENGGUNAKAN FILTRASI SEDERHANA. Sarjana thesis, Universitas Pasir Pengaraian.
Text
BAB 1 2 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 4 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Air yang melimpah di Desa Sontang adalah air gambut, air gambut berwarna coklat tua sampai kehitaman (124 - 850 PtCo), memiliki kadar organik yang tinggi (138 - 1560 mg/lt KmnO4), dan bersifat asam (pH 3,7 - 5,3). Air yang dikatakan bersih harus memenuhi syarat dari segi kualitas dan kuantitas. Pada penelitian ini menggunakan metode alternatif dan sederhana melalui metode Biosand Filter Karbon Aktif oleh karena itu di lakukan penelitian tentang pengolahan air gambut menggunakan media ijuk, arang kayu dan pasir kuarsa yang merupakan metode Biosand filter karbon aktif dari rangkaian pipa PVC, untuk menurunkan kadar besi (Fe) dan mangan (Mn) serta menaikkan pH. Setelah di lakukan penyaringan Biosand Filter Karbon Aktif 5 kali kadar pH naik 25,4%. Kadar Mangan (Mn) di lakukan penyaringan 5 kali kadar Mangan terjadi penurunan 52,3%. Kadar Besi (Fe) setelah penyaringan 5 kali turun 29,5%. Metode penyaringan Biosand Filter Karbon Aktif ini bisa di gunakan untuk penyaringan air gambut, karena dapat menurunkan kadar Mangan (Mn) dan Besi (Fe) serta menaikkan kadar Ph.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Air, Penyaringan,Arang Kayu, Pasir Kuarsa dan Ijuk |
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 620 - 629 Ilmu Teknik dan Ilmu yang Berkaitan > 624 Civil Engineering/Teknik Sipil Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 620 - 629 Ilmu Teknik dan Ilmu yang Berkaitan > 624 Civil Engineering/Teknik Sipil |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | Unnamed user with username AdminPustaka |
Date Deposited: | 20 Jun 2022 03:11 |
Last Modified: | 20 Jun 2022 03:11 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1266 |
Actions (login required)
View Item |