Rina Juwita, - (2018) ENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMP N 1KEPENUHAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PASIR PENGARAIAN.
Text
kper rina.pdf Download (1MB) |
|
Text
1-3 rina.pdf Download (636kB) |
|
Text
4-5 rina.pdf Download (493kB) |
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk melihat apakahada pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share(TPS) Terhadap Kemampuan Koneksi Matematis siswa kelas VIII SMP N 1 Kepenuhan. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu (quasi eksperimen)dengan desain penelitian Two-Group Posttest Only. Populasi dalam penelitian iniadalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kepenuhan sebanyak 50 orang. Pengambilan sampel menggunakan teknik simple random sampling, sehingga diperoleh kelas VIII.2 sebagai kelas eksperimen dan kelas VII.2 sebagai kelas kontrol. Pada kelas eksperimen dilakukan pembelajaran denganmodel pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) , sedangkan kelas kontrol dilakukan pembelajaran konvensional. Data kemampuan koneksi matematis diperoleh dengan teknik tes. Tes diberikan pada akhir pembelajaran dengan instrumen yaitu soal tes kemampuan koneksi matematis yang telah dilakukan analisis validitas, tingkat kesukaran, daya pembeda dan reliabilitas. Analisis data dilakukan untuk pengujian hipotesis. Sebelum dilakukanuji hipotesis terlebih dahulu dilakukan uji prasyarat yaitu uji normalitas. Berdasarkan hasil uji prasyarat diperoleh bahwa data berdistribusi normal, dengan demikian pengujian hipotesis dilakukan dengan uji t. Hasil perhitungan diperolehtabelhitungzzyaitu 2,004 1,96 dengan nilai 05,0, maka tolak H0. Sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share(TPS) terhadap kemampuan koneksi matematis siswa kelas VIII SMP N 1 Kepenuhan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika Dewey decimal Classification Subject Areas > 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | FKIP |
Date Deposited: | 10 Dec 2019 01:22 |
Last Modified: | 10 Dec 2019 01:22 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/673 |
Actions (login required)
View Item |