RANCANG BANGUN DAN ANALISIS KEKUATAN RANGKA GOKART MENGGUNAKAN MESIN YAMAHA Z1 115 CC SOHC

DOLI AGUSWANTO, - (2019) RANCANG BANGUN DAN ANALISIS KEKUATAN RANGKA GOKART MENGGUNAKAN MESIN YAMAHA Z1 115 CC SOHC. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, UNIVERSITAS PASIR PENGARAIAN KABUPATEN.

[img] Text
COPER DOLY.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I-III DOLY.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV-V DOLY.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui distribusi tegangan, displacement, regangan dan faktor keamanan pada rangka gokart. Dalam penelitian ini konstruksi rangka di desain menggunakan software Autodesk Inventor dan simulasi menggunakan software Computer-Aided Engineering (CAE). Material baja karbon yang mempunyai maksimum pembebanan 95 Kg digunakan sebagai bahan rangka dalam analisis ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tegangan maksimum yang terjadi pada rangka mencapai 133,8 MPa dari hasil simulasi sedangkan pada perhitungan manual tegangan mencapai 96,415 MPa. Displacement maksimum terbesar pada simulasi 0,889 mm sedangkan pada perhitungan manual 0,556 mm. Faktor keamanan yang dihasilkan yaitu 15. Kata kunci: Perancangan, Simulasi rangka gokart, dan faktor keamanan.

Item Type: Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined])
Subjects: Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan
Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Unnamed user with username TEKNIK
Date Deposited: 27 Nov 2019 04:08
Last Modified: 27 Nov 2019 04:08
URI: http://repository.upp.ac.id/id/eprint/49

Actions (login required)

View Item View Item