Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (GI) Terhadap Hasil Belajar Kognitif Fisika Siswa Kelas X MAN Pasir Pengaraian

Jefri Saputra, - (2015) Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (GI) Terhadap Hasil Belajar Kognitif Fisika Siswa Kelas X MAN Pasir Pengaraian. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, UNIVERSITAS PASIR PENGARAIAN.

[img] Text
COVER.pdf

Download (161kB)
[img] Text
BAB 1.2.3.pdf

Download (530kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran tipe Group Investigation (GI) terhadap hasil belajar siswa dalam belajar fisika. Metode penelitian ini adalah pre-Experimental design dengan desain penelitian one group pretest-posttest design. Teknik pengambilan sampel yang dilakukan adalah teknik purposive sampling. Penelitian dilakukan di MAN Pasir Pengaraian kelas X2. Instumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes. Test yang diberikan terdiri dari 15 soal pilihan ganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh dari metode belajar tipe Group Investigation terhadap hasil belajar siswa. Hal ini ditunjukkan dar nilai gain pada hasil belajar. Nilai gain terendah adalah 0,111 dan nilai gain tertinggi 0,917. Kemampuan siswa dalam belajar fisika adalah 0,63 atau dalam kategori sedang

Item Type: Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined])
Subjects: Dewey decimal Classification Subject Areas > 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika
Dewey decimal Classification Subject Areas > 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Fisika
Depositing User: FKIP
Date Deposited: 28 Nov 2019 08:03
Last Modified: 28 Nov 2019 08:03
URI: http://repository.upp.ac.id/id/eprint/192

Actions (login required)

View Item View Item