PENGARUH FAKTOR MOTIVATOR DAN FAKTOR HYGIENE TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN KABUPATEN ROKAN HULU

SUKMA, - (2022) PENGARUH FAKTOR MOTIVATOR DAN FAKTOR HYGIENE TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN KABUPATEN ROKAN HULU. Sarjana thesis, Universitas Pasir Pengaraian.

[img] Text
Cover.pdf

Download (686kB)
[img] Text
BAB 4 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (641kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 1 2 3.pdf

Download (545kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah variabel faktor motivator dan faktor hygiene berpengaruh terhadap kepuasan kerja pegawai pada Dina Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Rokan Hulu baik secara persial maupun simultan. Metode pengumpulan data pada penelitian ini melalui metode observasi, metode kuesioner dan penelitian kepustakaan. Sampel dalam penelitian ini adalah 65 orang pegawai Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Rokan Hulu. Teknik sampling yang digunakan adalah aksidental sampling yaitu penentuan berdasarkan sampel kebetulan siapa saja yang ditemui sesuai dengan kriteria penelitian. Teknis analisis data pada penelitian ini yaitu uji regresi linear berganda didapat kedua variabel (faktor motivator dan faktor hygiene) masing-masing memiliki pengaruh terhadap kepuasan kerja.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Faktor motivator, Faktor hygiene, Kepuasan kerja
Subjects: Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi
Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email info.pustakaupp@gmail.com
Date Deposited: 27 Sep 2023 04:27
Last Modified: 27 Sep 2023 04:27
URI: http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1730

Actions (login required)

View Item View Item