ANALISIS MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII PADA MATA PELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 3 UJUNG BATU

BUNGA, RACHEL (2020) ANALISIS MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII PADA MATA PELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 3 UJUNG BATU. Sarjana thesis, Universitas Pasir pengaraian.

[img] Text
COVER.pdf

Download (547kB)
[img] Text
BAB 1 2 3.pdf

Download (654kB)
[img] Text
BAB 4 5.pdf
Restricted to Repository staff only until 30 June 2020.

Download (754kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan bagaimana motivasi belajar siswa kelas VIII pada mata pelajaran IPS di SMP Negeri 3 Ujung Batu. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Ujung Batu yang berjumlah 102 orang. Peenetuan sampel didasarkan pada teknik random sampling atau secara acak yang berjumlah 20 siswa. Teknik pengambilan data dengan menyebarkan angket motivasi belajar kepada siswa yang telah dipilih menjadi sampel. Hasil penelitian ini yaitu: pada indikator 1 (Adanya hasrat keinginan berhasil) dalam pembelajaran IPS dapat dikategorikan baik, karena persentase tingkat capaiannya sebesar 85,6 %. Indikator 2 (Adanya dorongan dan kebutuhan belajar) dalam pembelajaran IPS dapat dikategorikan cukup, karena persentase tingkat capaiannya sebesar 77,6 %. Indikator 3 (Adanya harapan dan cita-cita) dalam pembelajaran IPS dapat dikatakan baik, karena persentase tingkat capaiannya sebesar 86%. Indikator 4 (Adanya penghargaan dalam belajar) dalam pembelajaran IPS dapat dikategorikan cukup, karena persentase tingkat capaiannya sebesar 68,6%. Indikator 5 (Adanya kegiatan yang menarik dalam belajar) dalam pembelajaran IPS dapat dikategorikan cukup, karena persentase tingkat capaiannya sebesar 75,5%. Indikator 6 (Adanya lingkungan belajar yang kondusif) dalam pembelajaran IPS dapat dikategorikan cukup, karena persentase tingkat capaian sebesar 71,2%. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah motivasi belajar siswa SMP Negeri 3 Ujung Batu dalam pembelajaran IPS dengan persentase diperoleh tingkat capaian sebesar 77,4%. Artinya, motivasi belajar yang dimiliki siswa dalam pembelajaran IPS berkategori cukup.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: Learning Motivation, Social Studies
Subjects: Dewey decimal Classification Subject Areas > 900 Sejarah, Geografi dan DIsiplin Ilmu Yang Berkaitan > 900 - 909 Teori Ilmu Sejarah
Dewey decimal Classification Subject Areas > 900 Sejarah, Geografi dan DIsiplin Ilmu Yang Berkaitan > 900 - 909 Teori Ilmu Sejarah
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan IPS
Depositing User: Unnamed user with username AdminPustaka
Date Deposited: 08 Sep 2022 01:54
Last Modified: 08 Sep 2022 01:54
URI: http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1264

Actions (login required)

View Item View Item