PENGARUH SISTEM APLIKASI SISMIOP (SISTEM MANAJEMEN INFORMASI OBJEK PAJAK) DAN KINERJA APARATUR PAJAK TERHADAP PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI KABUPATEN ROKAN HULU.

Fitri, Aulia (2020) PENGARUH SISTEM APLIKASI SISMIOP (SISTEM MANAJEMEN INFORMASI OBJEK PAJAK) DAN KINERJA APARATUR PAJAK TERHADAP PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI KABUPATEN ROKAN HULU. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PASIR PENGARAIAN.

[img] Text
cover.pdf

Download (715kB)
[img] Text
bab 1-3.pdf

Download (230kB)
[img] Text
bab 4-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (836kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Sistem Aplikasi SISMIOP (Sistem Manajemen Informasi Objek Pajak) terhadap penerimaan pajak bumi dan bangunan, menganalisis Kinerja Aparatur Pajak terhadap Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan, dan menganalisis Pengaruh Sistem Aplikasi SISMIOP ( Sistem Manajemen Informasi Objek Pajak) dan Kinerja Aparatur Pajak terhadap Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan. Penelitian ini dilakukan di Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Rokan Hulu komplek perkantoran pemda jl. Tuanku tambusai pasir pengaraian. Sumber data pada penelitian ini adalah responden pegawai dan honorer pada Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Rokan Hulu dengan 72 sampel responden. Teknik analisa data yang digunakan berupa analisis deskriptif, uji validitas, uji realibitas,uji normalitas, multikolinieritas, heterokedastisitas,serta uji hipotesis. Hasil penelitian ini adalah Aplikasi SISMIOP berpengaruh signifikan terhadap Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan, Kinerja Aparatur pajak berpengaruh signifikan terhadap Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan dan Aplikasi SISMIOP. Saran-saran yang dikemukakan pada penelitian ini yaitu lebih meningkatkan sistem aplikasi sismiop dan kinerja aparatur pajak agar lebih fungsional.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: SISMIOP,Kinerja Aparatur pajak, Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan
Subjects: Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum
Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Unnamed user with username AdminPustaka
Date Deposited: 10 Feb 2022 04:45
Last Modified: 10 Feb 2022 04:45
URI: http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1116

Actions (login required)

View Item View Item