RISMA, - (2015) ANALISIS SUMBER DAN PENGGUNAAN MODAL KERJA PADA PD. BPR. ROKAN HULU PASIR PENGARAIAN. Skripsi thesis, Universitas Pasir Pengaraian.
Text
tabel I Risma.pdf Download (356kB) |
|
Text
tabel II Risma.pdf Download (565kB) |
|
Text
tabel III Risma.pdf Restricted to Repository staff only Download (657kB) |
Abstract
Bank dalam menjalankan aktivitasnya untuk mencapai tujuan yang telah dilakukan oleh bank harus menggunakan modal kerja untuk mencapai laba semaksimal mungkin, agar dapat meningkatkan efektifitas bank. Sehingga dalam berbagai kegiatan dapat melakukan penghematan dalam melakukan modal kerja yang telah ditentukan oleh bank. Bank yang efektif akan lebih mudah mendapatkan laba yang besar sangat diharapkan oleh pemegang saham atau pemilik perusahaan dan jajaran karyawan. Bank dilakukan dikantor PD. BPR. Rokan Hulu Pasir Pengaraian, yang beralamat di jalan Tuanku Tambusai, komplek pasar modern Pasir Pengaraian, Kecamatan Rambah, Kabupaten Rokan Hulu, Propinsi Riau. Dengan menggunakan jenis penelitian deskriptif yang berpedoman pada komponen sumber modal kerja. Hasilnya menunjukkan bahwa dari unsur-unsur sumber modal kerja menurut komponen berupa perubahan neraca dan menentukan laba rugi di dalam perusahaan. Sumber modal kerja dan pengawasan sangat efektif. Sedangkan unsur penggunaan modal kerja telah efektif. Dari hasil penelitian dalam skripsi ini, penulis menyimpulkan bahwa Perputaran modal kerja tahun 2011-2013 Untuk diketahui PD. BPR. Rokan Hulu Pasir Pengaraian masih berada atau bisa diketahui sudah efektif. Kata Kunci: Analisis Modal Kerja.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 300 Ilmu Sosial Dewey decimal Classification Subject Areas > 300 Ilmu Sosial |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with username FEKON |
Date Deposited: | 06 Dec 2019 07:36 |
Last Modified: | 06 Dec 2019 07:36 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/644 |
Actions (login required)
View Item |