AKHIRUDDIN, - (2023) EFEKTIVITAS SISTEM E-COURT DALAM SIDANG PERKARA PERDATA PADA PENGADILAN NEGERI PASIR PANGARAIAN. Sarjana thesis, Universitas Pasir pengaraian.
Text
COVER.pdf Download (854kB) |
|
Text
BAB 1 2 3.pdf Download (631kB) |
|
Text
BAB 4 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (633kB) | Request a copy |
Abstract
Sistem aplikasi e-court merupakan salah satu usaha Pemerintah yang dilakukan guna memudahkan rakyat yang mengalami perekonomian lemah dalam berperkara di Pengadilan. Rakyat Indonesia tak sedikit yang mengeluh akan proses berperkara di Pengadilan yang sangat lama, memerlukan biaya mahal, dan terkesan bertele-tele. Mahkamah Agung menjawab kebutuhan rakyat tersebut melalui terobosannya yaitu dengan adanya aplikasi e-court untuk memenuhi harapan dan kebutuhan para pencari keadilan yang terkendala waktu, jarak, dan biaya. Sistem aplikasi e-court juga merupakan penerapan dari asas peradilan yakni sederhana, cepat dan biaya ringan. Namun dalam penerapannya Bagaimana Efektivitas Pelaksanaan Sistem E-Court Sidang Perkara Perdata Pada Pengadilan Negeri Pasir Pangaraian dan Apa Hambatan Dalam Pelaksanaan Sistem E-Court Sidang Perkara Perdata Pada Pengadilan Negeri Pasir Pangaraian. Keberadaan sistem e-court, sebagai langkap penerapan sidang secara elektronik sebagai terobosan baru mencapai sistem berperkara yang efektif memerikan reformasi yang pesat sebagai kemajuan sistem informasi dan juga Hukum Acara. Hambatan yang dihadapi dalam persidangan elektronik adalah Gangguan jaringan, ketika sedang melakukan persidangan secara elektronik tiba-tiba jaringan internet mati atau gangguan, atau listriknya mati pasti tertunda.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | E-Court, Sidang Online, Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian |
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 300 Ilmu Sosial > 340 - 349 Ilmu Hukum Dewey decimal Classification Subject Areas > 300 Ilmu Sosial > 340 - 349 Ilmu Hukum |
Divisions: | Fakultas Hukum > Program Studi Ilmu Hukum |
Depositing User: | Unnamed user with email info.pustakaupp@gmail.com |
Date Deposited: | 20 Feb 2024 04:48 |
Last Modified: | 20 Feb 2024 04:48 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/2548 |
Actions (login required)
View Item |