FRISKA SARI, NOVIA (2021) PERBANDINGAN HASIL BELAJAR PSIKOMOTORIK SISWA MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN MINIATUR KERETA ELEKTROMAGNETIK DENGAN REAL LABORATORYDAN VIRTUAL LABORATORY BERBASISMINI LABORATORYDISMP NEGERI 4 SATU ATAP RAMBAH SAMO. Sarjana thesis, Universitas Pasir pengaraian.
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1 2 3.pdf Download (935kB) |
|
Text
BAB 4 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbandingan hasil belajar psikomotorik siswa pada kelas eksperimen real laboratory dan virtual laboratory dengan melakukan penilaian menggunakan lembar observasi. Jenis penelitian ini adalah penelitian komparatif dengan desain penelitian posttest only control group design. Teknik pengambilan sampel yang dilakukan adalah teknik sampling jenuh. Penelitian dilakukan di SMP Negeri 4 Satu Atap Rambah Samo kelas IX. Penelitian ini dilakukan sebanyak 2 kali pertemuan, dimana pertemuan pertama dilakukan pembelajaran yang didukung dengan praktikum. Pertemuan kedua dilakukan penilaian dengan menggunakan lembar observasi. Setelah dilakukan penerapan pembelajaran menggunakan real laboratory dengan media miniatur kereta elektromagnetik dan virtual laboratory dengan media PhET yang didukung dengan praktikum, kemampuan psikomotorik siswa mengalami peningkatan dengan kriteria rata-rata sangat baik. Hal ini ditunjukkan dari nilai lembar observasi pada pembelajaran yang didukung dengan praktikum. Hasil uji normalitas dan homogenitas dari kedua kelas sampel diperoleh bahwa kedua kelas sampel terdistribusi normal dan mempunyai varian yang homogen. Setelah dilakukan uji t pada taraf nyata 0.05 dengan derajat kebebasan (df) 38 diperoleh t-hitung sebesar -3.044 sedangkan t-tabel 2.024. Maka, hipotesis H0 ditolak dan Ha diterima. Jadi dapat disimpulkan bahwa terdapat perbandingan hasil belajar psikomotorik siswa yang signifikan antara kelas eksperimen real laboratory dan kelas eksperimen virtual laboratory.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Media Pembelajaran, Psikomotorik, Hasil Belajar |
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 530 - 539 Fisika Dewey decimal Classification Subject Areas > 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 530 - 539 Fisika |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Fisika |
Depositing User: | Unnamed user with email info.pustakaupp@gmail.com |
Date Deposited: | 22 Nov 2023 05:14 |
Last Modified: | 22 Nov 2023 05:14 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/2353 |
Actions (login required)
View Item |