SILVIA, MEGA (2020) THE EFFECT Of USING VIDEO PEER FEEDBACK TECHNIQUE TOWARD STUDENTS’ WRITTING SKILL IN NARRATIVE TEXT AT SECOND GRADE IN SMP ISLAM KEPENUHAN. Sarjana thesis, Universitas Pasir pengaraian.
Text
COVER.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB 1 2 3.pdf Download (607kB) |
|
Text
BAB 4 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (713kB) | Request a copy |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efek dari teknik Peer Feedback terhadap kemampuan menulis siswa dalam teks naratif. Penelitian ini diadakan pada bulan Mei 2020. Sampel yang diikut sertakan dalam penelitian ini adalah siswa kelas dua dari SMP Islam Kepenuhan. Jumlah sampel yang ikut serta dalam penelitian ini adalah 20 orang siswa. Peneliti membagi mereka ke dalam dua kelas yang terdiri dari kelas yang menggunakan teknik konvensional dalam belajar writing dan kelas yang belajar writing dengan teknik Peer Feedback. Pada penelitian ini, peneliti hanya mengadakan post test dan pree-test untuk melihat pengaruh dari teknik Peer Feedback pada kemampuan writing siswa. Berdasarkan tes yang diberikan, peneliti menemukan bahwa nilai rata-rata siswa pada test independent sample T- test 19.308 adalah 2.1009 lebih besar dari( 5% ) 0.005 =2.1009 dengan probabilitas 2tailed. Jadi 1%(0.01) = 2.8784 lebih kecil dari α = 0.005, or 0,000 < 0.05. jadi Ho ditolak. df . Dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak. Dengan kata lain teknik Peer Feedbak memberikan dampak yang signifikan pada kemampuan menulis dalam teks naratif pada siswa di kelas dua SMP Islam Kepenuhan
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Keywords: pengaruh, kemampuan menulis, Peer Feedback |
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 400 Bahasa > 420 - 429 Bahasa Inggris, Anglo-Saxon Dewey decimal Classification Subject Areas > 400 Bahasa > 420 - 429 Bahasa Inggris, Anglo-Saxon |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Inggris |
Depositing User: | Unnamed user with email info.pustakaupp@gmail.com |
Date Deposited: | 20 Nov 2023 08:23 |
Last Modified: | 20 Nov 2023 08:23 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/2313 |
Actions (login required)
View Item |