SHOLEHA, MAR’ATIS (2022) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAMPUAN AUDITOR DALAM MENDETEKSI KECURANGAN (Studi Empiris Pada BPKP Perwakilan Provinsi Riau). Diploma thesis, Universitas Pasir Pengaraian.
Text
BAB 4 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (994kB) | Request a copy |
|
Text
BAB 1 2 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (548kB) | Request a copy |
|
Text
COVER.pdf Download (997kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor – faktor yang mempengaruhi kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 31 responden yang diambil dengan rumus slovin, teknik pengumpulan data dengan cara membagikan kuesioner, kuesiner yang kembali sebanyak 28, dan semuanya bisa digunakan sebagai instrumen, kuesioner penelitian menggunakan skala likert, analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda menggunakan Statiscal Packages For Science (SPSS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel pengalaman auditor dan skeptisisme profesional berpengaruh positif terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan. Sedangkan kompetensi, independensi, pelatihan auditor, dan etika auditor tidak berpengaruh terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan. Hasil perhitungan tersebut menunjukkan bahwa variabel pengalaman auditor, kompetensi, independensi, skeptisisme profesional, pelatihan auditor dan etika auditor secara simultan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | pengalaman auditor, kompetensi, independensi, skeptisisme profesional, pelatihan auditor, etika auditor, mendeteksi kecurangan auditor. |
Subjects: | Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi Dewey decimal Classification Subject Areas > 600 Teknologi dan ilmu-ilmu Terapan > 650 - 659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with email info.pustakaupp@gmail.com |
Date Deposited: | 27 Sep 2023 03:04 |
Last Modified: | 27 Sep 2023 03:04 |
URI: | http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1705 |
Actions (login required)
View Item |