ANALISIS KONDISI KERUSAKAN AKTUAL JALAN PROPINSI RIAU KECAMATAN TANDUN KABUPATEN ROKAN HULU

FAUZI, MUHAMMAD (2021) ANALISIS KONDISI KERUSAKAN AKTUAL JALAN PROPINSI RIAU KECAMATAN TANDUN KABUPATEN ROKAN HULU. Sarjana thesis, Universitas Pasir Pengaraian.

[img] Text
COVER.pdf

Download (990kB)
[img] Text
BAB 1 2 3.pdf

Download (892kB)
[img] Text
BAB 4 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: https://perpus.upp.ac.id

Abstract

Kabupaten Rokan Hulu Propinsi Riau Khususnya pada daerah Kecamatan Tandun, Jalan Propinsi Riau dengan jarak panjang 1000 m dengan lebar jalan 4,70 m dan tiap segmen memiliki 100m/segmen. Metode yang digunakan adalah metode Pavement Condition Index dengan segmen 10 pada ukuran 100m/segmen. Pavement Condition Index (PCI) adalah indeks bernomor diantara 0 untuk kondisi perkerasan yang gagal (failed), dan 100 untuk kondisi perkerasan yang baik sekali. Perhitungan PCI didasarkan atas hasil survei kondisi jalan secara visual yang teridentifikasi dari tipe kerusakan, tingkat kerusakan (severity), dan kuantitasnya. Berdasarkan perhitungan diperoleh jenis kerusakan dengan metode Pavement Condition Index dari banyaknya jenis kerusakan jalan yang ada pada jalan KM 2 Kecamatan Tandun Kabupaten Rokan Hulu memiliki tingkat kerusakan yang berbeda yaitu yaitu Patching, Depression, Long and Trans. Cracking, Corrugation, Alligator Crack, Potholes, edge cracking, weathering and raveling. Rata-rata nilai PCI adalah 90 dengan kategori Excellent. Hasil dari penelitian ada beberapa kerusakan tetapi tidak terlalu parah sehingga tidak perlu di lakukan peningkatan jalan hanya perlu melakukan pemeliharaan rutin.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Jenis Kerusakan, Kecamatan Tandun, Pavement Condition Index (PCI).
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Unnamed user with email info.pustakaupp@gmail.com
Date Deposited: 22 Sep 2022 07:01
Last Modified: 22 Sep 2022 07:01
URI: http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1522

Actions (login required)

View Item View Item