SISTEM INFORMASI KOMUNITAS SEPEDA MOTOR Mr.JAC (MOTOR JADUL ANTIK CLUB) PASIR PENGARAIAN BERBASIS WEB

RIZALUL FIKRI, RIZALUL (2021) SISTEM INFORMASI KOMUNITAS SEPEDA MOTOR Mr.JAC (MOTOR JADUL ANTIK CLUB) PASIR PENGARAIAN BERBASIS WEB. Sarjana thesis, Universitas Pasir Pengaraian.

[img] Text
COVER.pdf

Download (882kB)
[img] Text
BAB 1 2 3.pdf

Download (249kB)
[img] Text
BAB 4 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Komunitas Motor Jadul Antik Club (Mr.JAC) Pasir Pengaraian, Komunitas motor ini terdiri dari pengendara motor klasik, jadul dan castom. Saat ini komunitas Motor Jadul Antik Club (Mr.JAC) Pasir Pengaraian melakukan membagikan info kegiatan komunitas dengan mengirim pesan kepada masing- masing anggota dan grub WhatsApp atau memasang gambar yang berisi data kegiatan di sosial media pengurus komunitas. Hal tersebut dirasa kurang efektif dikarenakan apabila terjadi anggota ingin mengetahui info mengenai kegiatan dan juga info-info lainnya mengenai komunitas, anggota sulit untuk mengakses info- info tersebut. Anggota yang ingin mencari info apabila tidak mengikuti media sosial pengurus yang bersangkutan, maka mereka harus menghubungi secara langsung dan belum tentu langsung mendapatkan respon. Dan dibutuhkan program sistem informsi yang dapat dengan mudah dipakai oleh para pengguna, sehingga semua orang yang berkaitan dengan komunitas atau mendapatkan info tentang komunitas dapat dengan mudah mengakses situs website komunitas tersebut.. Berdasarkan permasalahan diatas maka dirumuskan masalahnya adalah Bagaimana merancang sistem informasi untuk mempermudah anggota komunitas mengakses informasi yang dibutuhkan dengan cepat. Sedangkan tujuan penelitiannya adalah untuk merancang sistem informasi untuk mempermudah anggota komunitas dan pengurus melakukan mengakses informasi yang dibutuhkan dengan cepat, yaitu dengan dibuatnya sistem informasi komunitas Mr JAC (Motor Jadul Clasik Costum) Pasir Pengaraian berbasis WEB.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Komunitas, Sitem Informasi, WEB.
Subjects: Dewey decimal Classification Subject Areas > 000 Karya Umum
Dewey decimal Classification Subject Areas > 000 Karya Umum

Dewey decimal Classification Subject Areas > 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer
Dewey decimal Classification Subject Areas > 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: Unnamed user with username AdminPustaka
Date Deposited: 12 Jan 2022 08:56
Last Modified: 12 Jan 2022 08:56
URI: http://repository.upp.ac.id/id/eprint/1011

Actions (login required)

View Item View Item